Kelebihan, Kekurangan dan Harga iPhone 4

Harga iPhone 4 - Apple Inc memang tak pernah berhenti menelurkan produk-produk andalan mereka. Produsen asal amrik ini, memang sengaja terus meng-upgrade smartphone mereka agar tak ketinggalan dengan merk-merk lain. Ya, iPhone 4 adalah salah satunya.

[caption id="attachment_906" align="aligncenter" width="300"]kelebihan dan kekurangan serta harga pasaran iPhone 4 iPhone 4 Mahal Tapi Laris[/caption]

Seperti halnya dengan seri iPhone lainya, ponsel dengan desain premium ini telah dilepas dengan harga yang lumayan tinggi, namun setinggi apapun harga iPhone 4, rasanya masyarakat dunia tidak akan pernah menyesal untuk membeli smartphone berbasis OS 4 ini. Ada banyak fitur-fitur yang ditawarkan oleh iPhone 4. Selain kamera pemutar, iPhone 4 juga memiliki kecepatan akses data hingga 7.2 Mbps. Sebanding dengan kelebihannya, iPhone 4 juga memiliki kelemahan di beberapa fitur yang ditawarkan. Untuk lebih jelasnya, berikut kami berikan ulasan singkat mengenai kelebihan dan kekuarangan IPhone 4:

Kelebihan iPhone 4



  • Dari segi tampilan pada layar IPhone 4 memang tak pernah terkalahkan. Dengan dukungan resolusi 640x960 Anda dapat melihat video dengan kualitas HD. Sudah menempel gorila glass sebagai pengaman layarnya dari goresan. Selain itu juga terdapat sistem Retina Display, dimana Anda akan mendapatkan kualitas layar yang bening dan lebih tajam.
    Desain yang mewah dan berkelas. Akan sangat pas ketika Anda menggengamnya. Tidak licin dan tentu saja akan menambah kepercayaan diri saat Anda menentengnya.
    Daya bateri dalam smartphone ini memang sengaja dibuat tahan lama. Agar ponsel terus stand by meski dalam keadaan jaringan internet hidup.
    Prosesor OS versi 4.0 yang tertanam dalam IPhone 4 memungkinkan penggunanya untuk menjalankan beberapa aplikasi secara bersamaan. Dan tidak akan terjadi lag dengan dukungan RAM 512 Mb.
    Kapasitas memori penyimpanan lebih luas, yaitu 64 GB.
    Kamera dengan kualitas yang mumpuni. Ya, pada kamera depan vendor asal amrik ini memasang lensa 8 mega pixels dan di lengkapi lampu LED flash. Tersedia juga beraneka fitur-fitur menarik yang bisa Anda gunakan untuk membuat hasil jepretan Anda tampak lebih baik.


Kekurangan iPhone 4



  • Penangkapan sinyal yang tidak terlalu baik. Hal ini karena IPhone 4 menaruh antenanya tepat di bagian bawah kiri pada ponsel. Sehingga ketika Anda menggenggamnya, sinyal yang di dapat akan terganggu.
    Tidak tersedianya slot untuk penambahan memori penyimpanan.
    Kamera depan yang kurang baik karena masih memakai lensa VGA.
    Beterai yang tidak bisa dilepas.


Harga iPhone 4


Karena Iphone 4 ini dikeluarkan dengan 2 versi RAM berbeda, makanya harganyapun tidak sama. Untuk harga di pasar tanha air, iPhone 4 berada di angka Rp. 4.150.000 untuk yang 16 GB baru. Sedangkan yang bekas 16 GB berada di angka Rp. 3.900.000. So, waktunya ber-IOS-ria atau kalau diras terlalu mahal, lihat harga hp lain dari brand terkenal lainnya.

0 Response to "Kelebihan, Kekurangan dan Harga iPhone 4"