Kualitas Canggih pada Spesifikasi LG G3

Spesifikasi LG G3 pada tahun 2015 ini sepertinya akan ditantang oleh flagship andalan Xiaomi, yakni Xiaomi Xiaomi Mi Note Pro. Sebagai smartphone baru yang mengincar pasar ponsel kelas atas, tentu Xiaomi Mi Note Pro harus berhadapan dengan raksasa lainnya seperti LG G3. Meskipun lebih lama released, namun tentu saja tidak berarti LG G3 lebih buruk dibanding Xiaomi Mi Note Pro. Spesifikasi LG G3


Malahan, smartphone ini masih merupakan andalan yang sangat baik bila Anda mencari smartphone kelas atas di tahun 2015 ini. Anda akan mendapatkan banyak keunggulan dari spesifikasinya yang sangat menarik namun dengan harga yang lebih terjangkau dari rival barunya, Xiaomi Mi Note Pro.


Pada sektor kamera, LG G3 menawarkan keunggulan dengan dibekalinya layar smartphone ini dengan anti gores Corning Gorilla Glass 3. Layar smartphone ini juga terbilang luas dengan ukuran 5,5 inci. Tentu ukuran tersebut akan membuat kita yang memandangnya sangat nyaman. Apalagi dari segi kepadatan per pikselnya, smartphone ini mencapai nilai 538 ppi. Hal ini akan membuat kita yang memandangnya dimanjakan dengan tampilan yang jernih, tajam, serta sangat enak dipandang. Dari segi kamera, LG G3 dibekali dengan kamera yang sangat unggul dengan kamera belakang 13 MP. Sayangnya, kamera belakang smartphone ini hanya beresolusi 2,1 MP yang menjadikannya harus kalah saing bila dibanding kamera Xiaomi Mi Note Pro.


Spesifikasi LG G3 selanjutnya mengenai sistem operasi, menempatkan smartphone ini cukup bagus dengan mengusung Android 4.4 KitKat. Sistem operasi tersebut tentunya cukup baik apalagi dengan kapasitas RAM sebesar 2 dan 3 GB. Ukuran RAM yang bervariasi memang ditawarkan oleh pihak LG kepada calon pembelinya. Dari segi memori, LG G3 dibekali dengan memori internal yang bervariasi yakni 16 GB dan 32 GB. Tentu kapasitas memori internal yang ditawarkan ponsel pintar ini terbilang besar apalagi pihak LG masih menyediakan slot tambahan untuk memori eksternal. Dengan kapasitas memori internal dan eksternal yang ditawarkan, pastinya penyimpanan file dan berbagai aplikasi kita juga jadi jauh lebih leluasa, tanpa khawatir memori full.


Selain berbagai keunggulannya tersebut, smartphone LG G3 ini masih menawarkan spesifikasi lain dari sisi ketahanan baterai. Smartphone ini hadir dengan baterai yang mampu bertahan hingga 21 jam. Memang ketahanan baterai tersebut tidak terlalu bagus mengingat banyak smartphone lainnya di kelas yang setara menawarkan rentang waktu yang lebih lama untuk bisa digunakan. Tetapi, mengingat berbagai keunggulan lainnya, kelemahan daya tahan baterai ini rasanya bisa dikompensasikan. Apalagi, kita juga bisa memanfaatkan power bank bila baterai smartphone ini akan segera habis. Pada dasarnya, spesifikasi LG G3 mengenai baterainya yang tidak terlalu unggul, dapat kita atasi dengan cara lain.

0 Response to "Kualitas Canggih pada Spesifikasi LG G3"